Buntut dari Skandal Uji Keselamatan, Jepang Cabut Izin Daihatsu Gran Max
0
Comments

Buntut dari Skandal Uji Keselamatan, Jepang Cabut Izin Daihatsu Gran Max

AutonetMagz.com – Akhir tahun 2023 lalu, ada berita yang tidak mengenakan dari Daihatsu dimana mereka memanipulasi data uji keselamatan pada banyak produknya. Untuk membuktikan keabsahan dari kasus itu, Kementerian Pertahanan, Infrastruktur, Transportasi dan Pariwisata (MLIT) Jepang melakukan uji tabrak mobil Daihatsu. Hasilnya, pemerintah Je...
Catat! Mulai 2027, Pabrik BMW di Munich Hanya Akan Produksi EV!
0
Comments

Catat! Mulai 2027, Pabrik BMW di Munich Hanya Akan Produksi EV!

AutonetMagz.com – BMW telah menginvestasikan jutaan dolar ke pabrik utamanya di Munich untuk persiapan menghadapi era full-electric di masa depan. BMW mengatakan pabrik di Munich hanya akan memproduksi kendaraan listrik mulai akhir tahun 2027, dan menghabiskan €650 juta (sekitar Rp 11 triliun) untuk persiapan peralihan tersebut. Sebagai inf...
Toyota Segarkan GR-Yaris, Sekarang Ada Varian Matic Lho!
0
Comments

Toyota Segarkan GR-Yaris, Sekarang Ada Varian Matic Lho!

AutonetMagz.com – Setelah diluncurkan pada 2020 lalu, Toyota melakukan penyegaran alias facelift pada hot hatch andalannya, GR Yaris. Mobil ini ditampilkan pada Tokyo Auto Salon dengan ubahan di sisi visual, interior, dan tambahan tenaga dan torsi ekstra 32 hp/30Nm. Yang mengejutkan, pada versi facelift ini akhirnya Toyota menyematkan pilihan...
Honda Perkenalkan Logo Baru Khusus Divisi Electric Vehicle
0
Comments

Honda Perkenalkan Logo Baru Khusus Divisi Electric Vehicle

AutonetMagz.com – Selain dua model konsep, Honda juga memperkenalkan logo “H” baru khusus untuk model EV mendatang, termasuk 0 Series. Desainnya mengingatkan kita akan logo Honda jadul di awal-awal kemunculannya. Menurut Honda, desain baru ini melambangkan “two outstretched hands”, hal itu menunjukkan komitmen Honda untuk “memperlua...
Kia Perkenalkan PV Electric Van Concept, Bisa Gonta-ganti Bentuk!
0
Comments

Kia Perkenalkan PV Electric Van Concept, Bisa Gonta-ganti Bentuk!

AutonetMagz.com – Pada beberapa MPV besar, selain tersedia dalam versi passenger car yang mewah, mereka juga tersedia juga dalam format blind van. Contohnya ada di Mercedes Benz V-Class, VW Caravelle-Transporter, Hyundai Staria, dan lain-lain. Nah, bagaimana jika mobil tersebut bisa ‘berganti peran’, dalam satu mobil yang sama? Ha...