Negosiasi Sukses, GM Korea Selatan Batal Bangkrut!
0
Comments

Negosiasi Sukses, GM Korea Selatan Batal Bangkrut!

AutonetMagz.com – Sebuah angin segar dan juga kelegaan akhirnya menghampiri para petinggi dari General Motors Korea Selatan. Yap, tak bisa dipungkiri jika dua minggu ini merupakan minggu yang krusial bagi mereka, malahan hampir seperti kondisi hidup dan mati setelag pihak GM Pusat mengancam mereka untuk mengumumkan kebangkrutan mereka jika m...
New Mitsubishi Lancer Mungkin Lahir Kembali Sebagai Crossover
0
Comments

New Mitsubishi Lancer Mungkin Lahir Kembali Sebagai Crossover

AutonetMagz.com – Mitsubishi Lancer adalah nama tenar yang banyak dipuja oleh kalangan petrolhead. Eksistensinya sejak beberapa dekade silam, dan persaingannya dengan Subaru menjadi hal yang sangat menarik untuk dibahas. Namun pada kenyataanya, saat Subaru masih bermain di segmen sedan, pihak Mitsubishi sudah beranjak meninggalkan segmen te...
All New Suzuki Ertiga Cross Akan Hadir di India Tahun 2020
0
Comments

All New Suzuki Ertiga Cross Akan Hadir di India Tahun 2020

AutonetMagz.com – Kehadiran All New Suzuki Ertiga d Gelaran Indonesia International Motor Show (IIMS) 2018 memang menjadi hal yang spesial bagi pihak Suzuki Indonesia. Hal ini wajar karena memang LMPV ini melakukan debutnya di dunia pada gelaran tersebut. Nah, namun India juga punya peran penting dalam mendukung kehadiran dari All New Suzu...
IIMS 2018 : Venom Luncurkan Processor Pandora & Subwoofer
0
Comments

IIMS 2018 : Venom Luncurkan Processor Pandora & Subwoofer

AutonetMagz.com – Masih dari gelaran Indonesia International Motor Show (IIMS) 2018, selanjutnya kami akan mengabarkan mengenai industri penunjang otomotif lainnya, yaitu Venom. Melalui pemegang merk-nya di Indonesia yaitu PT. Sumber Sejahtera Audiotama, Venom Indonesia merilis dua produk barunya di IIMS 2018 ini, cekidot. Momen IIMS 2018 ...
IIMS 2018 : Vespa Sprint & Primavera ABS Debut di Indonesia
0
Comments

IIMS 2018 : Vespa Sprint & Primavera ABS Debut di Indonesia

AutonetMagz.com – Kembali ke ranah roda dua dari Gelaran Indonesia International Motor Show (IIMS) 2018, setelah beberapa motor merk Jepang, maka kini kita akan kembali membahas motor asal Eropa, dan kali ini yang akan kita bahas adalah Vespa. Gelaran IIMS 2018 ini sendiri dimanfaatkan oleh pihak Piaggio Indonesia sebagai Agen Pemegang merk ...
IIMS 2018 : Inilah Harga Khusus DFSK Glory 580 di IIMS!
0
Comments

IIMS 2018 : Inilah Harga Khusus DFSK Glory 580 di IIMS!

AutonetMagz.com – DFSK melalui Agen Pemegang Merk mereka di Indonesia yaitu Sokonindo Automobile telah memulai perjalanan mereka di pasar Otomotif Indonesia dengan memperkenalkan DFSK Glory 580 pada hari Kamis silam di hari pertama gelaran Indonesia International Motor Show (IIMS) 2018. Nah, kala itu pihak DFSK masih malu – malu untuk ...
Harga Suzuki Vitara Brezza & Baleno Versi Toyota Akan Kompetitif!
0
Comments

Harga Suzuki Vitara Brezza & Baleno Versi Toyota Akan Kompetitif!

AutonetMagz.com – Satu bulan lalu pihak Toyota Kirloskar Motor sebagai Pemegang merk Toyota di India dan juga Maruti Suzuki sebagai pemegang merk Suzuki di sana telah menyatukan janji kerjasama mereka untuk cakupan pasar India, dimana pabrikan berlogo tiga elips akan mendapatkan hak istimewa melakukan rebadge dari dua produk milik Maruti Su...
McLaren Tak Berminat Untuk Masuk Ke Segmen SUV
0
Comments

McLaren Tak Berminat Untuk Masuk Ke Segmen SUV

AutonetMagz.com – Kalau boleh menyebutkan satu segmen yang paling laris dan paling berkembang saat ini, maka segmen SUV bisa jadi yang paling atas kami sebutkan. Pergeseran minat konsumen ke SUV sendiri juga terlihat dari minat para konsumen ke segmen mobil ini. Dan kondisi ini membuat banyak pabrikan yang sebelumnya kekeh tak memproduksi SU...
Mercedes-Benz Buka Kemungkinan Berbagi Mesin Dengan Volvo
0
Comments

Mercedes-Benz Buka Kemungkinan Berbagi Mesin Dengan Volvo

AutonetMagz.com – Beberapa bulan lalu kita sudah dikejutkan dengan suksesnya taipan asal China yaitu Zhejiang Geeling Group yang merupakan induk dari merk Geely untuk mengakuisisi saham dari Daimler, dan kini ada peluang dari pabrikan – pabrikan yang berada di bawah Geely untuk saling bekerja sama, termasuk Mercedes-Benz. Kerjasama ant...