Tingkatkan Kualitas Purna Jual, DCVI Hadirkan TechMaster 2025!
0
Comments

Tingkatkan Kualitas Purna Jual, DCVI Hadirkan TechMaster 2025!

AutonetMagz.com – Sebagai komitmen untuk meningkatkan kualitas layanan purna jual, PT Daimler Commercial Vehicles Indonesia (DCVI) mengelar TechMaster 2025. Kompetisi ini bertujuan untuk memajukan keterampilan tim purna jual dari diler resmi DCVI untuk memberikan pelayanan terbaik. Mengusung tema “The Power of Us”, kompetisi ini t...
Datang Tepat Waktu, Chery J6 Catat Lebih Dari 2000 SPK!
0
Comments

Datang Tepat Waktu, Chery J6 Catat Lebih Dari 2000 SPK!

AutonetMagz.com – Chery J6 EV mencatat peforma penjualan yang cukup impresif selama 2024. Hanya dalam satu bulan sejak peluncuran, SUV berdesain ‘Fashion Cube-Box’ ini telah dikirimkan ke lebih dari 300 konsumen di Tanah Air. Hingga penghujung Desember 2024, secara kumulatif Chery J6 EV berhasil mencatatkan pengiriman sebanyak 327...
Aprilia All Stars akan Kembali Digelar Juni Ini Di Sirkuit Misano!
0
Comments

Aprilia All Stars akan Kembali Digelar Juni Ini Di Sirkuit Misano!

AutonetMagz.com –  Aprilia telah mengumumkan jadwal Aprilia All Stars 2025 yang akan digelar di Verona Motor Bike Expo. Ajang besar Aprilia ini akan digelar pada Minggu, 1 Juni 2025 mendatang di Sirkuit Misano World, Italia. Sejalan dengan semangat Aprilia All Stars, acara ini akan menjadi momen spesial bagi para penggemar untuk menyaksikan ...
Recca, Layanan GPS Tracker Berlangganan Dengan Harga Mulai Rp 99 Ribuan!
0
Comments

Recca, Layanan GPS Tracker Berlangganan Dengan Harga Mulai Rp 99 Ribuan!

AutonetMagz.com – PT Super Spring, pemilik merek GPS.id kembali menggebrak pasar GPS Tracker dengan meluncurkan Recca. Recca adalah sebuah sistem berlangganan GPS Tracker yang memungkinkan penggunanya untuk melacak kendaraan mereka dan melakukan engine cut off dari jarak jauh. Harganya sendiri juga cukup terjangkau, mulai dari Rp99.000,- per bula...
Chery Tiggo Cross Siap Gebrak Pasar SUV di Indonesia!
0
Comments

Chery Tiggo Cross Siap Gebrak Pasar SUV di Indonesia!

AutonetMagz.com – Anggota baru dari Chery Tiggo Family, Tiggo Cross akan segera hadir menyapa pasar Tanah Air. Kalau kalian ingat dengan media tour Chery yang dilaksanakan pada November silam, kami sudah pernah mencoba mobil ini di markasnya. Sosoknya memang berbeda dengan Chery Tiggo 5X yang ada di Indonesia, padahal, basisnya masih sama ...
Yamaha XSR 155 Kini Ada Warna Baru, Perkuat Kesan Retro dan Modern!
0
Comments

Yamaha XSR 155 Kini Ada Warna Baru, Perkuat Kesan Retro dan Modern!

AutonetMagz.com – Di awal tahun 2025 ini, Yamaha sudah menggebrak dengan menghadirkan dua model baru di segmen sport yaitu New R25 dan New MT-25. Tak hanya sampai disitu saja, Yamaha juga merilis penyegaran produk lainnya di line up sport yakni XSR 155. Merespon minat positif market tersebut, Yamaha merilis pilihan warna dan grafis baru. Sepe...
Nissan Magnite Tersedia Versi Mobil Barang di Afrika Selatan!
0
Comments

Nissan Magnite Tersedia Versi Mobil Barang di Afrika Selatan!

AutonetMagz.com – Ngangkut barang pakai van? ah itumah biasa. Bagaimana kalau ngangkut barang pakai crossover? Hal inilah yang dilakukan Nissan Afrika Selatan dimana mereka menjajakan Nissan Magnite Move alias versi blind van. Mobil ini menggantikan posisi Nissan NP200 yang merupakan ute alias pick-up berbasis sedan, dimana NP200 sudah dihent...
Setelah Dipakai Jarak Jauh, Ini Komponen Motor Yang Harus Dicek!
0
Comments

Setelah Dipakai Jarak Jauh, Ini Komponen Motor Yang Harus Dicek!

AutonetMagz.com – Momen liburan long weekend kerap diisi dengan kegiatan riding jarak jauh atau touring. Kondisi motor yang prima tidak hanya perlu dipastikan sebelum berangkat, tapi juga dijaga kondisinya setelah pulang. Akan tetapi, para riders setelah melakukan perjalanan jarak jauh seringkali kurang memerhatikan kondisi motornya. Pasalnya...