Autonet Magz :: Review Mobil dan Motor - Part 45
Honda Catat Kenaikan Penjualan Di November, Brio Masih Mendominasi!
0
Comments

Honda Catat Kenaikan Penjualan Di November, Brio Masih Mendominasi!

AutonetMagz.com – Pada bulan November 2023 lalu, PT Honda Prospect Motor mencatat penjualan secara retail sebanyak 10.165 unit. Angka ini meningkat 6% bila dibandingkan dengan bulan Oktober yang membukukan 9.611 unit. Seperti bulan-bulan sebelumnya, angka penjualan Honda didominasi oleh Honda Brio dengan penjualan sebanyak 4.905 unit. Untuk k...
Toyota Proyeksikan Penjualan Wholesales Positif di Penghujung 2023
0
Comments

Toyota Proyeksikan Penjualan Wholesales Positif di Penghujung 2023

AutonetMagz.com – PT Toyota-Astra Motor (TAM) memproyeksikan whole sales 2023 yang positif dibanding tahun lalu. Berdasarkan penjualan periode bulan Januari – November 2023, Toyota berhasil membukukan angka 304.736 unit dengan market share 33,1%. Itu berarti, Toyota berhasil mempertahankan market share di atas 30% selama 5 tahun terakh...
Bosch Bekerja Sama dengan Grab Hadirkan Layanan Aki Delivery
0
Comments

Bosch Bekerja Sama dengan Grab Hadirkan Layanan Aki Delivery

AutonetMagz.com – Pernahkah saat anda hendak pergi menggunakan mobil tiba-tiba mobilnya tidak bisa di-starter karena akinya tekor? Dengan situasi jalanan yang padat, kondisi mobil dituntut untuk selalu stop&go dalam mendukung mobilitas pemiliknya. Aki menjadi salah satu komponen yang bisa terdampak karena mensupplai kelistrikan mobil. Jik...
Neta Jalin kerjasama dengan BCA untuk Fasilitas Pembiayaan Dealer
0
Comments

Neta Jalin kerjasama dengan BCA untuk Fasilitas Pembiayaan Dealer

AutonetMagz.com – PT Neta Auto Indonesia resmi menandatangani kesepakatan kerjasama dengan PT Bank Central Asia Tbk (BCA) sebagai partner perbankan. Dalam kerjasama ini, BCA akan memberikan fasilitas pembiayaan dealer untuk Neta. Dengan adanya kerjasama ini, diharapkan Neta dapat lebih fokus dalam meningkatkan kualitas layanan dan portofolio ...
Perkuat Ekosistem EV, Wuling Bekerja Sama dengan Tiga BUMN
0
Comments

Perkuat Ekosistem EV, Wuling Bekerja Sama dengan Tiga BUMN

AutonetMagz.com – Bertepatan dengan diluncurkannya Wuling Binguo, Wuling juga meresmikan kerja samanya dengan tiga badan usaha mulik negara (BUMN). Ketiga BUMN tersebut ialah PLN Icon Plus, Bank Mandiri, dan Telkomsel. Dalam kemitraan ini, PLN berperan dalam jaringan infrastruktur pengisian daya publik dan solusi pengisian daya di rumah. Seme...
Honda Thailand Mulai Produksi e:N1! Indonesia Kebagian?
0
Comments

Honda Thailand Mulai Produksi e:N1! Indonesia Kebagian?

AutonetMagz.com – Setelah diperkenalkan di pasar Eropa dan China ,Honda telah memulai produksi crossover full electric e:N1 di fasilitas pabrik Rojna Industrial Park, Prachinburi, Thailand. Tidak terlalu mengherankan, mengingat prototipe spy shot sempat gentayangan pada Februari lalu. Mobil tersebut akan dirilis resmi dengan nama e:N1 EV. Dil...
Mazda Sukses Jual 256 Unit Mobil Di Event Mazda Power Drive 2023
0
Comments

Mazda Sukses Jual 256 Unit Mobil Di Event Mazda Power Drive 2023

AutonetMagz.com – Event #MazdaPowerDrive2023 baru saja usai pada pekan lalu, tepatnya pada tanggal 9 & 10 Desember 2023 di Midaz Dining & Lounge Senayan Golf, Jakarta Pusat. Event ini dikunjungi hingga 500 orang selama dua hari penyelenggaraannya. Kabar baiknya, pada event spesial ini ternyata Mazda berhasil menjual sebanyak 256 un...
Wuling Umumkan Harga Resmi dari Binguo, Apakah Worth it?
0
Comments

Wuling Umumkan Harga Resmi dari Binguo, Apakah Worth it?

AutonetMagz.Com – Tepat satu bulan setelah perkenalan Mobil listrik terbaru Wuling, Wuling Binguo, akhirnya harga dari hatchback listrik pertama Wuling ini diumumkan di acara yang diadakan di Grand atrium Kota Kasablanka, Jakarta, pada 15 Desember 2023. Tersedia dalam 2 varian, yaitu Long range dengan jarak tempuh 333 Km, dan Premium Range de...
BAV Siap Ubah Interior Mercedes Benz Sprinter Jadi Lebih Mewah!
0
Comments

BAV Siap Ubah Interior Mercedes Benz Sprinter Jadi Lebih Mewah!

AutonetMagz.com – Bila di negara asalnya Mercedes Benz Sprinter identik dengan mobil barang, hal itu tidak berlaku disini. Citra dari Mercedes Benz yang terkenal akan kemewahan rasanya kurang afdol bila tidak diterapkan juga pada van andalannya tersebut. Maka dari itu, beragam coachbulider lokal pun berlomba-lomba merombak interiornya agar le...